Rabu, 15 Februari 2012

Kata-Kata Motivasi Cinta Suami Istri

Akan jauh LEBIH PENTING dan jauh LEBIH MEMUASKAN kalau kita “benar-benar” MENYUKAI PASANGAN kita dibandingkan dengan MENCINTAINYA. JENIS INTENSITAS EMOSI yang DIRASAKAN oleh mereka masing-masing akan BERVARIASI dengan BERLALUNYA sang WAKTU. Tapi, kalau dua orang SALING MENYUKAI dan SALING MENGHORMATI (satu dengan yang lainnya), HUBUNGAN mereka bisa BERTAHAN dalam WAKTU yang TAK TERBATAS. ~ Brian Tracy 
Anda akan “selalu” PALING BAHAGIA dan PALING SERASI dengan orang lain yang PERHATIAN, CITA RASA, dan NILAI-NILAINYA “mirip” dengan yang Anda MILIKI. Hukum Daya Tarik (The Law of Attraction) menyatakan bahwa “Anda akan TERTARIK kepada orang yang SIKAP dan KEPERCAYAANNYA “serasi” dengan yang Anda MILIKI. Dan Anda adalah “seperti” orang-orang yang “sering” BERGAUL dengan Anda.~ Brian Tracy 
Anda TAKKAN memiliki CINTA yang LEBIH BANYAK bagi DIRI SENDIRI daripada yang Anda NYATAKAN kepada orang lain. CINTA hanya TUMBUH dengan DIBAGI, dan satu-satunya cara Anda BISA memiliki LEBIH BANYAK CINTA bagi diri Anda adalah dengan MEMBERIKANNYA. Semakin BANYAK yang Anda BERIKAN, semakin BANYAK yang Anda MILIKI. ~ Brian Tracy 
JIKA ANDA TIDAK DAPAT MEMPERCAYAI PASANGAN ANDA, SEBENARNYA ANDA BELUM MEMILIKI HUBUNGAN. KEPERCAYAAN ADALAH HAL YANG HARUS ADA DI ANTARA PASANGAN. ~ R Templar 
RUMAH TANGGA yang BAHAGIA contohnya adalah RUMAH TANGGA Rasulullah SAW. RUMAH TANGGA Rasulullah SAW bermotivasi AGAMA; AGAMA menuntun HAK dan KEWAJIBAN SUAMI terhadap ISTERI dan sebaliknya (ISTERI terhadap SUAMI). ~ K.H. Zainuddin Mz. 
Bila pasangan Anda MEYAKINI kasih sayang Anda, dia akan meyakini dirinya. Bantulah pasangan Anda untuk meyakini kemuliaan dirinya melalui penghapusan alasan terkecil yang bisa membuatnya ragu akan cinta kasih dan pengabdian Anda kepadanya. Takjubkanlah dia dengan kesungguhan Anda untuk menjadikannya sebagai tujuan dari semua upaya Anda. Dan Anda akan dibahagiakan dengan kesungguhannya untuk JUGA menjadikan Anda sebagai tujuan dari pengabdiannya. ~ MTGW 
Jika Anda INGIN agar KEHIDUPAN RUMAH TANGGA Anda BAHAGIA dan HARMONIS, maka JANGAN SEGAN untuk MEMUJI KEBAIKAN dan KELEBIHAN isteri, MENGUCAPKAN TERIMA KASIH kepadanya atas apa yang telah dia LAKUKAN: MERAPIKAN dan MEMBERSIHKAN RUMAH, MEMPERSIAPKAN MAKANAN, dan yang lainnya. Anda juga TAK perlu SEGAN untuk MELUPAKAN dan MEMAAFKAN KESALAHAN isteri dan MENUTUP MATA atas KEKURANGAN-2 isteri Anda. ~ Dr. Aidh Al-Qarni 
HADIAH TERPENTING yang dapat kita BERIKAN kepada orang-orang TERCINTA adalah WAKTU kita: BERIKAN WAKTU dan PERHATIAN untuk seseorang yang Anda KASIHI. ~ Azim Jamal 
"Bagi DUNIA, mungkin Anda hanyalah SESEORANG;  tapi bagi SESEORANG, mungkin Anda adalah DUNIANYA!" ~ Brandi Snyde 
TAK MUNGKIN seorang PRIA dapat HIDUP BERBAHAGIA kalau TANPA DIDAMPINGI oleh ISTERI yang MULIA, WANITA SALEHAH! WANITA SALEHAH adalah BINTANG dan PELITA bagi PRIA; tanpa PELITA ini, PRIA bermalam dalam KEGELAPAN. Ingatlah, RUMAH TANGGA yang TANPA seorang ISTERI SALEHAH adalah ibarat KUBURAN! ~ Hukama 
Mengapa suatu PERSAHABATAN yang bagaikan BERSAUDARA itu bisa RETAK atau RUSAK? Karena salah SATU atau KEDUA belah PIHAK TIDAK mau MENUNAIKAN HAK-HAK PERSAUDARAAN. Sesungguhnya MENUNAIKAN HAK atau MELAKSANAKAN KEWAJIBAN itu adalah LEBIH DAHULU daripada MENUNTUT HAK, maka TUNAIKANLAH HAK-HAK saudaramu itu SEBELUM engkau MENUNTUT HAKMU atasnya. ~ Hukama  
SAAT kita TERBUKA dan BERBICARA dari HATI (ke HATI), maka KOMUNIKASI kita menjadi LEBIH EFEKTIF: TERBUKALAH dan BERBICARALAH dari HATI (ke HATI). Cobalah BERBAGI dengan TENANG pada seseorang yang Anda CINTAI mengenai hal-hal yang MERESAHKAN Anda tentang HUBUNGAN Anda. ~ Azim Jama  
Jika kita TIDAK menjadwalkan WAKTU untuk orang-orang yang kita CINTAI, maka mereka akan "benar-benar" MENGHILANG. KURANG meluangkan WAKTU BERSAMA berefek MERUGIKAN bagi KUALITAS HUBUNGAN kita: Jadwalkan WAKTU untuk melakukan hal-hal yang MENYENANGKAN dengan orang-orang TERDEKAT. ~ Azim Jamal 
Rasa CEMBURU yang muncul karena kita MENCINTAI seseorang adalah hal yang WAJAR. Tetapi, KECEMBURUAN kita yang KETERLALUAN akan membuat orang yang kita CINTAI menjadi TERSIKSA, TERBEBANI, bahkan "MATI" karena TERBELENGGU dan TIDAK lagi dapat menjadi DIRINYA SENDIRI!  ~ Zarita  
PERJODOHAN itu adalah suatu bentuk KEHIDUPAN dari suatu UMAT yang TERKECIL. Dan KEHIDUPAN "Setiap UMAT itu mempunyai AJAL (BATAS WAKTU); maka apabila telah datang AJAL mereka, TIDAKLAH mreka bisa MENGUNDURKAN sesaat pun dan TIDAK dapat (pula) MEMAJUKANNYA." (QS 7:34) Jadi, setiap PERTEMUAN ada PERPISAHAN (karena asalnya TAK KENAL); dari TIADA menjadi ADA dan kembali TIADA. ~ Abu Ameena  
Kalau engkau ingin MENGERTI tentang WANITA, cukuplah.. engkau BAYANGKAN tentang "KERELAAN" IBUMU ketika MENGANDUNG, MELAHIRKAN, dan MENGASUHMU ketika KECILMU dulu ... ~ Hukama  
Tanpa KESADARAN bahwa KITA memang BERBEDA, maka PRIA & WANITA akan selalu BERSELISIH. Kita menjadi MARAH atau KECEWA dengan PASANGAN karena kita LUPA akan KEBENARAN yang PENTING ini (bahwa PRIA & WANITA itu BERBEDA): Kita BERHARAP agar PASANGAN kita LEBIH MIRIP dengan DIRI kita sendiri; kita MENGHARAPKAN mereka untuk MENGINGINKAN apa yang kita INGINKAN & MERASA seperti kita MERASA (padahal TAK BISA demikian). ~ Brian Tracy  
Seseorang hendaknya TIDAK MENYIA-NYIAKAN sebagian hidupnya hanya untuk MEMBENCI dan MENDENGKI sesama. Ketahuilah, hidup ini akan terasa SANGAT SINGKAT kalau kita isi hanya dengan KEBENCIAN dan KEDENGKIAN! ~ Ibnu Abdullah

1 komentar: